TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

2 Samuel 20:1

Konteks
Pemberontakan Seba
20:1 Kebetulan ada di sana seorang dursila, bernama Seba bin Bikri, orang Benyamin. Ia meniup sangkakala serta berkata: "Kita tidak memperoleh bagian b  dari pada Daud. c  Kita tidak memperoleh warisan dari anak d  Isai itu. Masing-masing ke kemahnya, hai orang Israel!"

2 Samuel 20:1

Konteks
Pemberontakan Seba
20:1 Kebetulan ada di sana seorang dursila, bernama Seba bin Bikri, orang Benyamin. Ia meniup sangkakala serta berkata: "Kita tidak memperoleh bagian b  dari pada Daud. c  Kita tidak memperoleh warisan dari anak d  Isai itu. Masing-masing ke kemahnya, hai orang Israel!"

1 Raja-raja 12:16

Konteks
12:16 Setelah seluruh Israel melihat, bahwa raja tidak mendengarkan permintaan mereka, maka rakyat menjawab raja: "Bagian x  apakah kita dapat dari pada Daud? Kita tidak memperoleh warisan dari anak Isai itu! Ke kemahmu, hai orang Israel! y  Uruslah sekarang rumahmu sendiri, hai Daud!" Maka pergilah orang Israel ke kemahnya, z 


TIP #09: Klik ikon untuk merubah tampilan teks alkitab dan catatan hanya seukuran layar atau memanjang. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA